Senin, 24 Agustus 2020

KRITERIA KETUNTASAN MINIMUM (KKM)


Kriteria Ketuntasan Minimum (KKM) adalah kriteria paling rendah untuk menyatakan peserta didik mencapai ketuntasan. KKM harus ditetapkan diawal tahun ajaran oleh satuan pendidikan berdasarkan hasil musyawarah guru mata pelajaran di satuan pendidikan atau beberapa satuan pendidikan yang memiliki karakteristik yang hampir sama. Pertimbangan pendidik atau forum MGMP secara akademis menjadi pertimbangan utama penetapan KKM

Berikut ini Contoh KKM untuk kelas 7 Silahkan Klik disini>>>> dan untuk kelas 8 silahkan klik juga disini>>>


Senin, 17 Agustus 2020

DAFTAR BUKU PEGANGAN GURU



Perintamenuntuilmberartjugmengandunperintauntumenyedikasarana pendukungnya, salah satu diantaranya Buku Ajar. Karena itu, Buku Pedoman Guru berfungsi agar guru dapat mengamati, menanya, mengeksplorasi, mengasosiasi dan mengkomunikasikan. Keberadaan Buku Ajar dalam penerapan Kurikulum 2013 di Madrasah menjadi sangat penting dan menentukan, karena dengan Buku Ajar, siswa ataupun guru dapat menggali nilai-nilai secara mandiri, mencari dan menemukan inspirasi, aspirasi, motivasi, atau bahkan dengan buku dapat menumbuhkan semangat berinovasi dan berkreasi yang bermanfaat bagi masa depan.

Berikut daftar buku pegangan guru dimadrasah Tsanawiyah

Sabtu, 01 Agustus 2020

PEMBIASAAN GURU



Pengembangan karakter peserta didik dapat dilakukan dengan membiasakan perilaku positif tertentu dalam kehidupan sehari-hari. Pembiasaan merupakan proses pembentukan sikap dan perilaku yang relatif menetap dan bersifat otomatis melalui proses pembelajaran yang berulang-ulang, baik dilakukan secara bersama-sama ataupun sendiri-sendiri. Hal tersebut juga akan menghasilkan suatu kompetensi. Pengembangan karakter melalui pembiasaan ini dapat dilakukan secara terjadwal atau tidak terjadwal baik di dalam maupun di luar kelas. Kegiatan pembiasaan di sekolah terdiri atas Kegiatan Rutin, Spontan, Terprogram dan Keteladanan.

Berikut ini format pembiasaan guru di MTs Miftahul Ulum 2 Banyuputih Kidul Jatiroto Lumajang, Silahkan Klik disini >>>